Wednesday 10 April 2013

Demam berdarah dangue (DBD)


Demam berdarah adalah penyakit akut yang di sebabkan oleh virus dengue,  yang di tularkan oleh nyamuk. Penyakit ini di temukan di daerah tropis  dan sub- tropis, dan menjaagkit luas di banyakn Negara di asia tenggara.

Penularan :
Demam  berdarah di tularkan manusia melalui gigitan nyamuk betina aedes yang terinveksi virus dengue . penyakit ini tidak dapat di tularkan langsung dari orang ke – orang

Masa inkubasi :
( masa dimana virus berkembang hingga menimbulkan gejala ) Jangka masa inkubasi adalah 3 sampai 14 hari , umumnya 4 sampai 7 hari
Factor – factor yang mempengaruhi peningkatan dan penyebaran kasus DBD sangat kompleks yaitu :
a     Tumpukan sampah
b     Genangan air tidak tertutup
c     Lingkungan kotor
d    Tidak ada pengontrol jentik nyamuk

 Cirri – cirri  nyamuk DBD
Warna : hitam dengan bintik – bintik putih seperti zebra
Jarak terbang : 100 meter
Tempat istirahat : tempat gelap dan lembab
Waktu mengigit : pagi dan sore

Siklus hidup :
Dalam ke adaan kerki ng telur aedes aegtpti  dapat bertahan hngga beberapa bulan, tetapi bila tergenang air akan menetas dalam waktu 1 – 2 hari , menjadi larva(jentik atau uget – uget ) sampai dengan hari ke 4, hari ke 5 menjadi kepompong atau pupa, hari ke 6 menetas,  hari 7 dewasa .


Face demam 
Demam pada hari 1 – 3  pertama (fase Demam), kemudian dihari ke 4 -5 demam turun (butuh perawatan khusus (fase kritis )), setelah itu demam lagi di hari ke 6 – 7(fase penyembuhan )

Tanda dan gejala
1.    Demam tinggi mendadak
2.      Keluar bintik – bintik merah
3.      Gusi dan hidung berdarah (parah )
4.      Rasa sakit di belakang mata


Pencegahan DBD
1.      Buang kaleng dan botol bekas di tempat sampah yang tertutup
2.      Ganti air di vas bunga paling sedikit seminggu sekali, dan jangan biarkan ada air  menggenang di pot tanaman
3.      Tutup rapat semua wadah air , sumur dan tangki penampungan air
4.      Jaga saluran air supaya tidak tersumbat
5.      Ratakan permukaan tanah  untuk mencegah timbulnya genangan air .

Gigitan  nyamuk menyababkan  beberapa hal , seperti :
a.      Panas tinggi / demam  


b.      Badan gemetaran / menggigil 


c.       Sakit / nyeri di sendi dan 







      Sakit kepala 













.      Mual , muntah , dan tidak nafsu makan  ;




f.        Ada bintik – bintik merah di muka lengan , dan anggota tubuh lainnya


g.      Mimisan 


No comments:

Post a Comment